Oldest

  • Memulai usaha bisnis makanan oleh-oleh khas daerah
    in

    Tips Sukses dan Strategi Jitu Menjalankan Usaha Oleh-Oleh Khas Daerah

    Saat ini bisnis oleh-oleh atau makanan khas daerah sedang sangat diminati oleh masyarakat. Terlebih lagi kawasan wisata dari waktu ke waktu semakin bertambah sehingga hal ini seperti membuka ladang rezeki bagi masyarakat yang tinggal di sekitarnya. Makanan yang khas daerah memang seringkali dicari oleh para wisatawan meningat mereka tidak pernah merasakan jenis masakan yang berbeda […] More

  • Tips mencapai kekayaan dengan manajemen diri
    in

    Mencapai Kekayaan Dengan 6 Strategi Manajemen Diri Yang Baik

    Setiap manusia tentu menginginkan hidup dengan kekayaan yang melimpah serta tidak perlu pusing lagi memikirkan biaya untuk kebutuhan hidup sehari-hari. Tetapi untuk menjadi kaya raya tentu anda harus bekerja keras untuk mewujudkannya bahkan jika kekayaan sudah ditangan anda sekalipun karena tanpa kerja keras kekayaan sebanyak apapun tentu akan habis dalam waktu yang singkat. Tidak semua […] More

  • Cara menjadi pengusaha dan pebisnis sukses
    in

    Agar Menjadi Pebisnis Sukses: Terapkan 7 Hal Berikut Ini Dengan Disiplin

    Banyak orang yang mendambakan menjadi pebisnis atau pengusaha sukses dan memiliki kebebasan dalam  berfinansial. Selain itu, dengan menjadi pebisnis kita bisa fleksibel dalam menentukan waktu kerja kita, menjadi orang yang menggaji orang lain, dan lain sebagainya. Tetapi terkadang sebelum mencapai waktu tersebut, banyak orang yang bertanya tanya. Apakah ada sifat spesifik yang dimiliki oleh pebisnis […] More

  • Tips hemat untuk mahasiswa
    in

    5 Tips Menghemat Uang Untuk Kaum Pelajar dan Mahasiswa 99% Efektif

    Mahasiswa dalam pandangan masyarakat telah dianggap sebagai individu yang telah menginjak fase dewasa awal, mereka dituntut untuk dapat bersikap lebih mandiri dan bijak dalam mengatur keuangan dan mengatasi sebuah masalah. Dalam pengaturan pengeluaran keuangan, pastinya hampir sebagian mahasiswa pernah mengalami suatu fenomena bernama krisis keuangan di setiap akhir bulan, yang umumnya selalu berujung dengan meminjam […] More

  • Mencapai sukses usaha dengan mudah
    in

    Ingin Menjadi Pengusaha Sukses? Pastikan Kamu Cukup Menguasai 4 Hal Ini

    Disuatu forum perkuliahan, dosen menanyakan terkait pekerjaan impian dari mahasiswa-mahasiswanya. Banyak sekali para pemuda yang ingin menjadi pengusaha dibandingkan menjadi PNS, tenaga pengajar, atau para ahli. Ternyata, pekerjaan menjadi pengusaha sangat terkenal dikalangan mahasiswa di hampir seluruh jurusan. Hal ini wajar mengingat bahwa menjadi seorang pengusaha itu membuat kita menjadi “bos” pada perusahaan kita sendiri […] More

  • Cara Supaya Bisa Konsisten dan Termotivasi untuk Menabung
    in

    Cara Supaya Bisa Konsisten Dan Termotivasi Untuk Menabung

    Semua orang berbicara tentang keuntungan menabung dan pentingnya menyimpan sebagian uang kita dibandingkan dengan langsung menghabiskannya. Tetapi sayangnya tingkat semangat menabung masyarakat Indonesia masih rendah. Mengapa demikian? Banyak dari kita yang sudah menyadari tentang pentingnya menabung, tapi rasanya susah sekali untuk konsisten dalam menabung. Terkadang, semangat yang ada hanya diawal saja. Apabila permasalahan tersebut adalah […] More

  • Persiapan membeli property
    in

    Ingin Membeli Property, Perhatikan 8 Hal Penting Berikut Ini

    Salah satu kebutuhan primer manusia adalah tempat tinggal. Jika dulu yang namanya tempat tinggal hanya berbentuk sebuah rumah, maka sekarang ada beberapa bentuk tempat tinggal. Tempat tinggal tidak lagi harus berbentuk sebuah rumah, bisa berwujud Apartemen dan Rumah Toko atau yang biasa disingkat dengan Ruko. Jika anda bermaksud untuk memiliki salah satu dari bentuk property […] More

  • Perencanaan sumber daya manusia membetuk tim kerja solid
    in

    Membentuk Tim Yang Solid Melalui Proses Perencanaan Sumber Daya Manusia

    Membentuk sebuah tim kerja yang solid memang dibutuhkan perencanaan sumber daya manusia (SDM) yang tepat serta melalui beberapa tahap analisa yang akurat. Salah satu tugas dari tim sumber daya manusia yang paling terkenal yakni memastikan bahwa setiap orang telah memiliki tupoksi yang tepat dengan kemampuan masing-masing yang dimilikinya. Tetapi, sebelum pada akhirnya mereka mengerjakan hal […] More

  • Inspirasi bisnis waralaba
    in

    Simak 10 Waralaba Paling Terkenal 2020 Untuk Inspirasi Bisnis Anda

    Berbicara tentang bisnis satu ini memang tidak ada habisnya. Kepopuleran dalam berbisnis waralaba atau franchise dalam dunia bisnis memang tidak bisa disepelekan. Mengapa demikian? Pasalnya dalam berbisnis waralaba kita dapat memperkecil kemungkinan rugi atau kegagalan bisnis dibandingkan kita membuka bisnis kita sendiri dari nol. Mumpung masih termasuk bulan-bulan awal tahun 2020 ini, mungkin anda berminat […] More

  • Tips menghadapi interview kerja untuk karyawan baru
    in

    Cara Menghadapi Interview Kerja Bagi Pemula (Calon Karyawan Baru)

    Tentang bagaimana anda menghadapi saat interview kerja sebagai calon karyawan baru, apakah Anda telah berpakaian rapi, telah belajar banyak tentang profil perusahaan, tentang jobdesk anda, dan juga tentang cara mempersiapkan diri untuk first impression. Hal yang anda telah siapkan akan kemudian menjadi sia sia apabila saat eksekusi atau saat interview dilakukan, anda tidak tahu bagaimana […] More

  • Membuat lamaran kerja yang belum memiliki pengalaman
    in

    Cara Membuat CV yang Berpeluang Diterima Meskipun Tanpa Pengalaman Kerja

    Selama ini CV (curriculum vitae) yang menarik dianggap CV yang memiliki deretan pengalaman kerja yang banyak. Lalu bagaimana apabila posisinya kita baru pertama kali melamar pekerjaan? Bagaimana apabila kita adalah seorang freshgraduate tanpa pengalaman pekerjaan sama sekali? Apakah itu artinya kita tidak dapat membuat CV yang menarik? Bagi freshgraduate, hal ini terkadang meresahkan. Bagaimana cara […] More

  • Tips Jitu Memilih Bisnis Franchise Makanan dan Minuman
    in

    Memulai Bisnis Franchise Makanan dan Minuman, Simak Tips Memilihnya Agar Cepat Sukses

    Dewasa ini memang bisnis waralaba sedang menjadi trend di kalangan masyarakat Indonesia. Selain terbilang mudah, bisnis ini juga cukup murah untuk dimulai mengingat anda tidak perlu memiliki lahan permanen untuk menjalankan bisnis ini. Untuk memulai bisnis waralaba ini juga tidak terlalu sulit, anda tidak perlu melakukan promosi sana sini karena mengingat waralaba biasanya telah memiliki […] More